Informasi Umum

Kode

23.04.3240

Klasifikasi

658.8 - Marketing management, Management of distribution, Marketing goods, Marketing services, merchandising

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Brands-marketing Strategy, Consumer Satisfaction,

Dilihat

667 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

<p>Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh brand ambassador NCT Dream dan daya tarik iklan terhadap keputusan pembelian Somethinc. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan jenis deskriptif. Data yang digunakan penelitian ini hasil dari penyebaran kuesioner sebesar 385 responden dengan kriteria khusus yaitu berdomisili Bandung, mengetahui dan pernah membeli produk Somethinc, dan pernah melihat tayangan iklan Somethinc dengan brand ambassador NCT Dream. Data yang didapatkan diolah menggunakan teknik analisis regresi linear ganda. Hasil dari beberapa uji yang dilakukan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa brand ambassador NCT Dream dan daya tarik iklan memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap keputusan pembelian Somethinc. Brand ambassador NCT Dream memiliki pengaruh signifikan tehadap keputusan pembelian Somethinc sebesar 90,3% dan masuk dalam kategori sangat baik. Daya tarik iklan memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian Somethinc sebesar 89,8% dan masuk dalam kategori sangat baik. Berdasarkan hasil uji koefisien determinasi bahwa brand ambassador NCT Dream dan daya tarik iklan terhadap keputusan pembelian mempunyai pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian Somethinc sebesar 22,6%, sedangkan sisanya 77,4% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.<br /> <strong>Kata Kunci: </strong>Brand Ambassador, Daya Tarik Iklan, Keputusan Pembelian.</p>

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama NADYA TRI HANDAYANI
Jenis Perorangan
Penyunting Mahir Pradana
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Administrasi Bisnis
Kota Bandung
Tahun 2023

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi