Informasi Umum

Kode

23.04.2633

Klasifikasi

006.31 - Machine Learning

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Machine - Learning, Generalities - Communication.,

Dilihat

381 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

<p><strong>Saat covid-19 menyebar, segala kegiatan di bidang pendidikan yang awalnya dilakukan <em>onsite</em>, semuanya dilakukan menjadi <em>online</em>, terutama pendidikan di Telkom University yang menggunakan <em>website</em> seperti LMS dan iGracias, sebagai media pembelajaran. Sehingga kemungkinan terjadi masalah pada <em>website</em> sangatlah besar. Untuk mengatasi ini, mahasiswa dapat melakukan ticketing ke pihak Telkom University yakni Dir PuTI. Sehingga peran Dir PuTI ini sangatlah penting, karena langsung berhadapan dengan masalah yang terjadi di setiap mahasiswa Telkom University.  Dalam proposal ini, penulis membuat sebuah sistem prediksi kualitas layanan Dir PuTI untuk memprediksi apakah layanan Dir PUTI sudah maksimal dan sudah membantu mahasiswa Telkom University. Penulis menggunakan algoritma Generalized Additive Model untuk melakukan estimasi kualitas layanan Dir PuTI yang akan dibuat karena sifatnya yang fleksibel, dan juga menggunakan Regresi Linear sebagai model pembanding. Dapat dilihat hasil rata-rata dataset kualitas layanan Dir PuTI untuk akurasi error MAE menggunakan model GAM yakni 43,76 sedangkan menggunakan model RL yakni 39,09. Dilakukan optimalisasi berupa menghapus fitur yang tidak berhubungan dan menghapus baris dengan nilai mines yang besar sehingga menghasilkan nilai rata rata menggunakan model GAM yakni 41,00 sedangkan menggunakan model RL yakni 39,19. Sehingga dapat dilihat dari nilai rata-rata kedua model yang digunakan, model RL lebih bagus daripada model GAM.</strong></p>

<p><strong>Kata kunci : </strong><strong>Estimasi, Generalized Additive Model, Regresi Linear</strong></p>

  • CII4E4 - TUGAS AKHIR

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama HASSAN RIZKY PUTRA SAILELLAH
Jenis Perorangan
Penyunting Hilal Hudan Nuha
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Informatika
Kota Bandung
Tahun 2023

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi