Informasi Umum

Kode

23.04.2237

Klasifikasi

000 - General Works

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Transmisi Telkom

Dilihat

439 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

<p>Kucing merupakan salah satu hewan yang paling banyak dipelihara oleh manusia, saat kita memelihara hewan peliharaan fokus utama kita adalah merawatnya dengan memenuhi segala kebutuhannya terutama pemberian makan yang rutin dan teratur. Hal ini tentunya membuat sang pemilik kucing merasa repot jika harus kerja, kuliah, maupun keluar kota dan tidak ada yang memberi makan hewan peliharaan. Tujuan dari penelitian ini yaitu pembuatan sistem monitoring dan pemberi makan kucing otomatis berbasis Internet of Things.</p>

<p>Alat ini dibangun menggunakan mikrokontroler ESP32, sensor ultrasonic HCSR04, dan motor servo berperan sebagai actuator sehingga pakan dapat keluar secara semi otomatis. Sistem ini menggunakan konsep penjadwalan pakan sesuai waktu yang ditentukan melalui aplikasi blynk. Sistem ini juga dapat memonitoring jumlah pakan pada tabung.</p>

<p>Hasil dari penelitian ini dengan pengujian selama 3 hari dengan metode mengatur jadwal makan 3x sehari yaitu pagi, siang, dan malam di dapatkan alat ini bisa berfungsi dengan baik dan bekerja sesuai dengan waktu yang ditentukan sehingga membantu pemilik hewan peliharaan kucing untuk tetap bisa memberi makan kucingnya secara teratur walaupun sedang tidak berada dirumah. Putaran servo dioptimalkan sebesar 31° dan mendapat rata-rata kesalahan sebesar 11,2% dengan jumlah pakan yang dikeluarkan sebanyak 20-25 gram.</p>

<p><strong>Kata kunci</strong>: Internet of Things (IoT), Kucing, Mikrokontroler, Sensor</p>

  • TUI4B4 - TUGAS AKHIR

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama MUHAMMAD ANGGA RAMADHAN
Jenis Perorangan
Penyunting Bambang Setia Nugroho, Arif Indra Irawan
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Teknik Telekomunikasi
Kota Bandung
Tahun 2023

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi