ITTJ.10110027.603
000 - General Works
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference
#n/a
66 kali
Jika kita melihat dan membaca keadaan Negara kita Indonesia saat ini, sangat banyak bencana-bencana yang sedang dan telah terjadi, tsunami, gempa bumi, erupsi gunung berapi, dan bencana lainnya, dimana hal ini akan melumpuhkan komunikasi modern yang telah ada. Komunikasi seluler yang mengandalkan stasiun bts, jika bts ini terendam pada kasus tsunami, atau matahari tertutup karena debu vulkanik, sehingga solar cell tidak dapat mengisi baterai pada system kelistrikan, tentu komunikasi seluler akan lumpuh. lain halnya dengan komunikasi pada frekuensi HF, yaitu pada rentang 3-30 Mhz, tetap dapat bekerja, karena komunikasi ini mengandalkan pantulan ionosfer, dengan daya kecilpun telah dapat menjangkau jarak yang jauh.Komunikasi adalah suatu proses tukar-menukar informasi antara 2 (dua) orang yang berjauhan melalui media. Media yang dimaksud disini adalah media udara atau radio dan informasi yang dimaksud disini adalah sinyal suara, percakapan atau musik. Komunikasi seperti ini biasa disebut sebagai komunikasi radio.Komunikasi radio Merupakan suatu bentuk komunikasi modem yang memanfaatkan gelombang radio sebagai sarana untuk membawa suatu pesan sampai ke tempat tujuannya.
Tersedia 1 dari total 1 Koleksi
Nama | Syahtria Prayogo |
Jenis | Perorangan |
Penyunting | Ade Nurhayati |
Penerjemah |
Nama | Institut Teknologi Telkom Jakarta |
Kota | Jakarta |
Tahun | 2014 |
Harga sewa | IDR 0,00 |
Denda harian | IDR 0,00 |
Jenis | Non-Sirkulasi |