Informasi Umum

Kode

ITTJ.13140082.457

Klasifikasi

621 - Applied physics, mechanical engineering

Jenis

Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Subjek

#n/a

Dilihat

239 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Home Industri yang paling laris di pasaran adalah makanan kemasan, karena lebih mudah untuk memakannya dan harganya sangat terjangkau. tetapi terlalu banyak memakan makanan kemasan itu tidak baik untuk kesehatan tubuh kita, untuk itu konsumsi makanan kemasan harus di batasi apalagi sekarang banyak industri-industri makanan kemasan memproduski makanannya tidak memperhatikan kelayakan makanan atau kebersihan makanan contohnya yang baru baru ini terjadi yaitu makanan kemasan asal dalam negeri salah satu produk makanan nya terdapat bahan besi di dalamnya..Bagaimana membuat suatu aplikasi pensortir benda asing mengunakan teknologi deteksi (sensing) dan bisa memisahkan secara cepat jika ada benda asing didalamnya, sehingga konsumen tidak merasa khawatir untuk mengkonsumsi produk. Tujuan penulisan tugas akhir ini adalah memberikan solusi pengguna dan penulis yang telah dijelaskan pada permasalahan diatas. Dengan menggunakan sensor proximity untuk mendeteksi benda asing didalam kemasan tersebut

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama Mochammad Zikri Akbar
Jenis Perorangan
Penyunting Ilfiyantri Intyas
Penerjemah

Penerbit

Nama Institut Teknologi Telkom Jakarta
Kota Jakarta
Tahun 2017

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi

Download / Flippingbook