Informasi Umum

Kode

22.01.182

Klasifikasi

658.421 - ENTREPRENEURIAL MANAGEMENT

Jenis

Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)

Subjek

Entrepreneurship

No. Rak

20

Dilihat

7 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Buku ini menjawab pertanyaan:

  1. Bagaimana cara kerja dunia 4.0 sesungguhnya?

  2. Logika di balik bisnis bakar-bakar duit

  3. Ujung perjalanan dari Digital Enterprise (apa yang mereka cari)

  4. Kenapa start-up tanpa aset nyata dan masih merugi nilainya bisa puluhan bahkan ratusan miliar dolar? Bahkan sampai diperebutkan?

  5. Bagaimana menganalisis konsep digital start-up yang potensial dengan 1-2 halaman saja?

  6. Bagaimana hitungan ROI-nya dari bisnis bakar-bakar duit?

  7. Bagaimana berurusan dengan milenial dengan segala tingkah polahnya?

  8. Dari mana asalnya dana triliunan dolar yang difoya-foyakan itu?

Dan mengalir ke mana saja?

Dalam edisi baru bertema UNICORN Edition yang mendapat update besar-besaran ini, pembaca akan diajak menyelami lebih dalam ke dana triliunan dolar yang berputar di dunia teknologi, dan kemungkinan untuk mengambil bagian di dalamnya.

Wajib dibaca oleh: pelaku start-up digital, investor, dan regulator.

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 5 dari total 7 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama William Win Yang
Jenis Perorangan
Penyunting
Penerjemah

Penerbit

Nama Elex Media Komputindo
Kota Jakarta
Tahun 2021

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 1.000,00
Jenis Sirkulasi

Download / Flippingbook