Informasi Umum

Kode

19.04.1905

Klasifikasi

006.31 - Machine Learning

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Machine Learning

Dilihat

471 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Pada penelitian ini, dilakukan analisis sentimen dalam menentukan opini mahasiswa pada survei kepuasan terhadap fasilitas dan layanan Universitas Telkom. Opini tersebut sangat banyak dan tidak terstruktur. Maka dalam pengolahannya, diperlukan analisis sentiment dalam mengklasifikasikan opini mahasiswa. Ada tiga sentiment yang akan diklasifikasikan yaitu, sentiment positif ,sentiment netral, dan sentiment negatif. Metode klasifikasi yang akan digunakan yaitu Naive Bayes Classifier. Pada penelitian ini, data melewati tahap preprocessing menggunakan stemming dan stopword dan pembobotan kata menggunakan metode TF-IDF serta melakukan klasifikasi menggunakan algoritma Naive Bayes. Penelitian ini menghasilkan nilai rata rata precision untuk kelas positif sebesar 52.51% dan kelas negatif sebesar 69.25%. sedangkan nilai rata rata recall untuk kelas positif sebesar 76.78% dan kelas negatif sebesar 61.05%

  • CIG4D3 - INFORMATION RETRIEVAL
  • CS3243 - KECERDASAN MESIN DAN ARTIFISIAL
  • CIG4A3 - PEMBELAJARAN MESIN

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh (1) koleksi tidak tersedia

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama ASTRI ASROVIANA PUTRI
Jenis Perorangan
Penyunting JONDRI, RIAN FEBRIAN UMBARA
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Informatika
Kota Bandung
Tahun 2019

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi