Informasi Umum

Kode

17.01.408

Klasifikasi

006.68 - Computer graphics- Programs

Jenis

Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)

Subjek

Computer Graphics, Photoshop

No. Rak

4

Informasi Lainnya

Abstraksi

Photoshop dapat digunakan untuk membantu proses pembuatan video dengan efek-efek yang bagus. Dengan demikian, Anda bisa memoles video tanpa memanfaatkan software lain. Di dalam buku ini, Anda akan belajar menggabungkan keunggulan Photoshop dalam dunia video untuk membuat efek visual.

Pembahasan di dalam buku ini meliputi: - Kolaborasi antara Video dan Photoshop - Menguasai Penggunaan Timeline Editor - Koreksi Warna dan Pencahayaan pada Video - Efek-Efek Visual Khusus di dalam Video - Penerapan Masking dan Compositing - Pembuatan Credit dan Title - Manajemen File Video

Setelah membaca buku ini diharapkan Anda dapat membuat video-video kreatif dengan memanfaatkan kecanggihan dan fitur-fitur khusus yang ada di dalam Photoshop.

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 7 dari total 12 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama Jubilee Enterprise
Jenis Perorangan
Penyunting
Penerjemah

Penerbit

Nama Elex Media Komputindo
Kota Jakarta
Tahun 2017

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 1.000,00
Jenis Sirkulasi

Download / Flippingbook