Informasi Umum

Kode

16.06.343

Klasifikasi

005.262 - Programming in specific programming languages

Jenis

Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Subjek

Web Service

Dilihat

230 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Pada perusahaan yang bergerak dibidang pertambangan minyak bumi diperlukan suatu media yang dapat melacak dan mereview data-data QHSE atau Quality, health, sequrity dan environment. Aplikasi DATS atau Digital Action Tracking System adalah suatu jawaban yang dapat menjawab permasalahan tersebut. Aplikasi tersebut dapat menyimpan data-data secara terpusat sehingga dapat dilacak dan direview. Pada penggunaannya aplikasi ini digunakan oleh banyak karyawan lapangan, yang membutuhkan infratrukstur yang fleksible dan ringan, contohnya smartphone. Aplikasi ini menyediakan web service untuk bertukar data sehingga untuk kedepannya dapat langsung terintegrasi langsung dengan aplikasi mobile tanpa pembuatan ulang aplikasi web. Metode yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini adalah metode prototype. Aplikasi ini menggunakan bahasa pemrograman C#, html dan javascript untuk bagian interface. Editor yang digunakan adalah visual studio, IIS sebagai web server dan SQL Server 2008 R2 untuk database. Aplikasi ini dapat menyimpan laporan QHSE dan pemberian tugasnya, dengan web service arsitektur SOAP dalam pertukaran datanya.

Kata Kunci: QHSE, DATS, web service

  • TK3464 - PROYEK AKHIR

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama RAHADYAN DHARMAPARAYANA GUSTI
Jenis Perorangan
Penyunting Pramuko Aji, Robbi Hendriyanto
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota
Tahun 2016

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi