Informasi Umum

Kode

18.01.570

Klasifikasi

306 - Culture and institutions

Jenis

Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)

Subjek

Culture And Institutions

No. Rak

7a

Informasi Lainnya

Abstraksi

Diawali dengan esai pembuka baru yang membahas Cyberspace dan Cybersemiotics, dan kemudian dilanjutkan dengan bahasan "Post-Teori dan Post-Realitas" sebagai semacam landasan teori untuk semua pembahasan, buku ini membagi pembahasannya ke dalam empat bagian besar. Pertama, Post-Sosial, mengupas kematian sosial, konsumerisme, peleburan realitas dan fantasi di media dan juga seni. Kedua, Post-Hororisme, yang membahas kejahatan yang kian "sempurna" lewat manipulasi teknologi hingga tak ada yang tahu bahwa telah terjadi kejahatan: tak ada korban, tak ada pelaku, tak ada barang bukti. Juga tentang perang, terorisme, dan horor yang tumpang-tindih dalam turbulensi realitas. Ketiga, Post-Demokrasi yang membedah peleburan demokrasi dan anarki, geopolitik, dan mikrofasisme, serta fatamorgana hukum dan ilusi kebenaran. Keempat, Post-Moralitas yang menggeledah fenomena meleburnya hasrat dan kesucian spiritualitas, kebenaran dan kepalsuan, gairah tubuh yang digantikan mesin, pornografi yang melampaui batas-batas hasrat, post-humanitas dan post-femininitas. Pada bagian akhir, pembahasan ditutup dengan uraian tentang apa itu Post-Metafisika sebagai semacam simpul dari semua pembahasan dalam buku ini.

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 2 dari total 2 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama Yasraf Amir Piliang
Jenis Perorangan
Penyunting
Penerjemah

Penerbit

Nama Jalasutra
Kota Yogyakarta
Tahun 2004

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 1.000,00
Jenis Sirkulasi

Download / Flippingbook