Informasi Umum

Kode

17.06.913

Klasifikasi

005.43 - Systems programs Operating systems, system administration, system software, utility programs

Jenis

Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Subjek

Computer Engineering

Dilihat

46 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Tindakan mangkir merupakan akibat dari kurangnya perhatian guru dan penggunaan sistem presensi yang tidak efektif dalam pendataan siswa. Sistem presensi yang masih umum digunakan adalah sistem presensi manual dengan tanda tangan siswa. Hal tersebut dapat memicu ketidakjujuran siswa seperti menitip absensi kepada temannya. Tujuan penelitian ini adalah mengurangi potensi mangkir siswa di SMAN 1 Dayeuhkolot dengan menggunakan sensor fingerprint berbasis arduino. Metode pengerjaan yang digunakan pada penelitian ini adalah metode waterfall. Metode ini menjabarkan analisa, perancangan sistem, implementasi, pengujian dan penerapan, serta pemeliharaan sistem secara berurutan. Setelah sensor fingerprint terbaca dengan nilai confidence 100 untuk penggunaan sensor fingerprint yang baik dan benar terhadap sidik jari siswa, dan nilai <100 untuk penggunaan sensor fingerprint dengan jari siswa yang bermasalah, data akan disimpan pada database dan menunjukkan laporan hadir atau ketidakhadiran siswa di dalam situs web yang tersedia. Laporan absensi siswa akan dikirim ke orang tua melalui Telegram.

Kata kunci : Mangkir, presensi, metode waterfall, sensor fingerprint

  • TK2402 - ANTAR MUKA PENGGUNA DAN PERIFERAL
  • TK3464 - PROYEK AKHIR
  • TK2353 - RANGKAIAN ELEKTRIK

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama MUHAMMAD KHOIR ROZIN
Jenis Perorangan
Penyunting Gita Indah Hapsari, Periyadi
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2017

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi