Informasi Umum

Kode

17.06.883

Klasifikasi

006.22 - Embedded Computer Systems

Jenis

Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Subjek

Computer Engineering

Dilihat

39 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

SMS Gateway adalah aplikasi yang digunakan untuk mengirim dan atau menerima SMS dan biasanya digunakan pada bisnis, baik untuk kepentingan promosi, informasi layanan terhadap pengguna maupun penyebaran konten produk atau jasa. Saat ini sudah banyak aplikasi maupun jasa-jasa yang menyediakan layanan SMS Gateway dengan berbagai fitur maupun tingkat kesulitan tersendiri. Pada dunia medis, SMS Gateway masih jarang digunakan dan dimanfaatkan dengan maksimal untuk membantu perkerjaan medis. Aplikasi ini dapat digunakan seperti di Rumah Sakit untuk memudahkan dokter menghitung rata-rata dan memantau denyut jantung pasien selama berada di rumah sakit. Pasien hanya perlu Smartphone Android dan Smartwatch yang mempunyai sensor denyut jantung untuk memeriksa keadaan pasien. Setelah data diperoleh, data dari Smartphone akan dikirim kepada PC Server kemudian akan diolah dan akan dikirimkan melalui SMS Gateway untuk dikirim kepada dokter maupun keluarga pasien.

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama BINTARAN ANGGONO ANDI
Jenis Perorangan
Penyunting Mia Rosmiati, Yahdi Siradj
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2017

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi