Informasi Umum

Kode

17.06.726

Klasifikasi

C -

Jenis

Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Subjek

Programing-web

Dilihat

40 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Proyek akhir ini dibuat untuk membuat aplikasi informasi nilai siswa SMA, karena saat ini sering terdapat tidak terkontrolnya pemantauan nilai yaitu siswa sering malas mengerjakan tugas, ataupun tidak masuk kelas. Oleh sebab itu guru, kepala sekolah, dan orangtua siswa susah untuk memantau informasi nilai siswa, dan hanya mengetahui siswa masuk sekolah saja. orangtua siswa juga tidak dapat mengetahui masalah siswa disekolah. sedangkan pihak dari sekolah terutama guru sangat lama untuk memproses nilai siswa. maupun kepala sekolah susah memantau perkembangan nilai dan tindakan siswa disekolah. karena kepala sekolah, guru, dan orangtua siswa memerlukan suatu media yang dapat digunakan untuk mendapatkan informasi nilai siswa secara efektif dan efisien disekolah tersebut. Maka dari itu proses dan metode yang digunakan pada aplikasi ini adalah dengan menggunakan metode waterfall yaitu mulai dengan melakukan proses analisis tempat studi kasus, proses desain, proses coding, dan proses pengujian langsung ke tempat studi kasus. Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan Bahasa pemograman Framework Code Igniter, PHP, dan database MySQL. Dan juga menggunakan sistem berbasis web dan sms gateway yang menangani informasi nilai siswa disekolah. sistem monitoring diperuntukkan untuk kepala sekolah mengetahui perkembangan siswa disekolah dan juga orangtua dapat lebih mudah memonitoring anaknya dengan melalui sms gateway yang diberikan langsung dari pihak sekolah. sistem penilaian dari guru-guru untuk siswa akan lebih mudah di proses, dari hasil pengujian yang dilakukan akan dibentuk fungsionalitas sistem yang dapat berjalan dengan baik dan dapat memberikan manfaat yang baik untuk pengguna. semua sistem diharapkan dapat berjalan, baik dalam bentuk sistem sms maupun sistem web.

Kata Kunci : Nilai, Monitoring, Sms Gateway, Grafik Nilai

  • DMH3E4 - PROYEK AKHIR
  • VSI3H4 - PROYEK AKHIR

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama NURUL AFIFAH JAMALUDDIN
Jenis Perorangan
Penyunting Bayu Rima Aditya, Pramuko Aji
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2017

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi