Informasi Umum

Kode

17.01.814

Klasifikasi

005.55 - Statistical programs, statistical software

Jenis

Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)

Subjek

Spss-statistics

No. Rak

3

Informasi Lainnya

Abstraksi

Buku ini merupakan alternatif berbagai kalangan mulai dari pemula maupun yang telah mahir yang membutuhkan panduan dalam melakukan analisis data melalui paket program SPSS. Buku ini diharapkan mampu memberi bantuan terutama kepada pembeli yang sedang mengerjakan skripsi di samping dapat pula digunakan untuk menyelesaikan olah data biasa.

Buku yang berisi sebelas bab ini berisi mulai dari pengenalan paket program SPSS, statistik deskriptif, statistik inferensi mengenai metode parametrik, analisis regresi dan korelasi, analisis reliabilitas, statistik non parametrik, berbagai grafik dan tabel statistik yang dilampirkan. Buku ini menunjukkan tahap demi tahap cara melakukan berbagai analisis dan uji/test mulai dari memberi nama variabel, mengisi data sampai interpretasi berbagai output yang digambarkan melalui tabel atau plot.

Para pembeli buku ini akan merasakan bila sebelumnya merasa sulit untuk mengerjakan analisa data menggunakan SPSS namun ternyata menyadari bahwa sebenarnya SPSS sangat simpel, mudah, dan praktis serta efektif untuk menyelesaikan berbagai permasalahan mengenai data.

  • KII4J3 - WRAP RESEARCHSHIP - PENGOLAHAN DATA RISET

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 6 dari total 12 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama Romie Priyastama
Jenis Perorangan
Penyunting
Penerjemah

Penerbit

Nama Anak Hebat Indonesia
Kota Bantul
Tahun 2017

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 1.000,00
Jenis Sirkulasi

Download / Flippingbook